Cara Membuat Semua Link di Blog Terbuka di Tab Baru – Kemudahan mengakses merupakan salah satu faktor blog disukai pengunjung. Tak terkecuali saat mengklik link terbuka di tab baru.
Cara setting link blog agar secara otomatis terbuka di tab baru sangat mudah:
1. Masuk Layout, Edit HTML, centang expand widget template
2. Cari kode </head>
3. Tambahkan kode <base target='_blank'/> di atasnya
4. Simpan dan lihat hasilnya
Cara Membuat Semua Link di Blog Terbuka di Tab Baru
Ditulis Oleh : admin Blogspotcorner
Artikel Cara Membuat Semua Link di Blog Terbuka di Tab Baru ini
diposting oleh admin pada hari Rabu, 04 Juli 2012.
Jika artikel Cara Membuat Semua Link di Blog Terbuka di Tab Baru ini dirasa menarik, anda bisa sebarluaskan lewat blog anda, tapi mohon mencantumkan sumbernya. Terimakasih. Happy blogging.