Text area adalah kotak berisi teks atau kode tertentu. Biasanya apa yang ada di dalam kotak text area itu merupakan bagian dari postingan yang dianggap penting. Kali ini saya kasih tutorial cara membuat text area. Tapi sebelumnya, saya berikan contoh text area. Seperti di bawah ini misalnya.
Cara membuatnya silakan kopi kode berikut ini:
<p align="center"><textarea name="code" rows="6" cols="30"> Letakkan teks atau kode yang akan ditaruh dalam text area di sini</textarea></p>
Keterangan: rows=4 adalah tinggi text area. Sedangkan cols=30 adalah lebarnya. Anda bisa mengubah sesuai kebutuhan. Selamat mencoba.
Cara Membuat Text Area
Ditulis Oleh : admin Blogspotcorner
Artikel Cara Membuat Text Area ini
diposting oleh admin pada hari Selasa, 13 Januari 2009.
Jika artikel Cara Membuat Text Area ini dirasa menarik, anda bisa sebarluaskan lewat blog anda, tapi mohon mencantumkan sumbernya. Terimakasih. Happy blogging.