Memasang Search Engine di Blog

Sebuah blog yang user friendly tentu sangat menarik. Salah satunya dengan pemasangan widget search engine. Berikut tutorial cara memasang search engine di blog.
Caranya: masuk Layout, Tambah Gadget, kemudian pilih HTML/Java Sript dan masukkan
kode di bawah ini:

<form id="searchform" action="http://URL blog anda/search" name="searchform" method="get">
<input id="s" value="" name="q" type="text"> <input id="searchsubmit" value="Search" type="submit"> </form>

Catatan: sesuaikan 'URL blog anda' dengan alamat blog anda. Kata 'Search' juga bisa diganti dengan 'Cari', 'Go', dll.